Sumsel  

Didampingi Danrem 044/GAPO Menteri Pertanian Lakukan Kunker ke PT. Buyung Putra Sembada di Desa Harpa

sinerginkri.com – Komandan Korem 044/Gapo Brigjen TNI Jauhari Agus Suraji S.I.P., S.Sos mendampingi Kunjungan Kerja Menteri Pertanian Dr. Syahrul Yasin Limpo, S.H., M.Si., M.H.di Provinsi Sumel, Jumat (28/5/2021).

Kunjungan kerja Menteri Pertanian dipusatkan Gedung Palapa PT.Buyung Putera Sembada di Desa Harpa Kecamatan Pamulutan, Kabupaten Ogan Ilir Provinsi Sumsel,yang merupakan kegiatan “Kick Off Food Estate Petani Bela Negeri Agrosolution” oleh Kementerian Pertanian di Sumsel.

Hadir mendampingi Menteri Pertanian Dr. Syahrul Yasin Limpo, S.H., M.Si., M.H, Gubernur Sumatera Selatan H.Herman Deru, Pangdam II/Swj Mayjen TNI Agus Suhardi, Danrem 044/Gapo BrigjenTNI Jauhari Agus Suraji S.I.P.,S.Sos, Kapolda Sumsel diwakili oleh Wakapolda Brigjen Pol Rudi Setiawan, S.I.K., S.H., M.H, Direktur utama PT PUSRI, Tri Wahyudi, Serta Unsur Forkopimda Provinsi Sumsel lainnya.

Baca Juga  Pisah Pamit Kapolda Sumsel, HD Beri Dua Penghargaan

Herman Deru dalam sambutan menyampaikan, selamat datang dan terimakasih kepada Menteri Pertanian

“Kami bangga kalau hari ini Menteri berkenan mencanangkan Petani Sumatera Selatan yang sebenarnya dengan penghasil pangan lainnya, namun kami masih ada kekurangan dalam pupuk. Pupuk yang kita punya di Sumatera Selatan ialah PT Pusri yang selalu menjadi mitranya petani namun masih belum bisa menjawab juga karena kebijakannya dari holding”.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error

Enjoy this blog? Please spread the word :)