Lantik 1.484 PPPK, Ratu Dewa Selamat Bertugas untuk Masyarakat

Sebanyak 1.484 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Pemerintah kota Palembang (Pemkot) angkatan tahun 2023 resmi dilantik oleh Penjabat Walikota Palembang Ratu Dewa, bertempat di halaman rumah dinas di jalan Tasik, Senin (27/5).

Palembang, sinerginkri.com – Sebanyak 1.484 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Pemerintah kota Palembang (Pemkot) angkatan tahun 2023 resmi dilantik oleh Penjabat Walikota Palembang Ratu Dewa, bertempat di halaman rumah dinas di jalan Tasik, Senin (27/5).

Dalam pelantikan tersebut, Kepala Badan Kepegawaian Pemberdayaan Sumber Daya Manusia (BKSDM) Yanuarpan Yani merincikan total keseluruhan yang dilantik yaitu, Tenaga guru 1.084 orang, tenaga kesehatan 309 orang dan tenaga teknisnya lainnya 91 orang. Selain itu juga 3 (Tiga) CPNS akan diresmikan, pengangkatan CPNS bedasarkan formasi Pola Pembibitan Daerah STTD Kementerian Perhubungan dan CPNS nya 4 orang.

Menurut Pj Walikota Palembang, alhamdulilah berkat doa dan kerja keras orang tua mereka, pads hari mereka dilantik menjadi ASN, PPPK. Hal ini sudah lama dinanti-nantikan oleh mereka.

Baca Juga  Identitas Diri Sangat Penting, Fitri : Tinggal KTP balik lagi kerumah

“Saya ucapkan selamat kepada mereka dan bisa melaksanakan tugas dengan sebaik-baiknya untuk masyarakat dan menjadikan generasi ke depan khususnya guru bisa menjadikan anak bangsa yang berprestasi membanggakan kedua orang tuanya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error

Enjoy this blog? Please spread the word :)